Pasca Ditemukan 3 Kasus Aktif, Taufan Pawe Ingatkan Masyarakat Agar Tetap Patuhi Prokes

    Pasca Ditemukan 3 Kasus Aktif, Taufan Pawe Ingatkan Masyarakat Agar Tetap Patuhi Prokes

    PAREPARE - Satgas Penanganan Covid-19 di Kota Parepare merilis ada 3 jasus aktif, 1 diantaranya dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Andi Makkasau dan 2 lagi dalam proses isolasi mandiri ( Isman). Sementara ada 14 kontak erat dan suspect dalam pemantauan. 

    " Jangan kendor protojol kesehatan, tetap kita pakai masker, cuci tangan selalu, jaga jatak, jangan kita berkerumun, dan batasi mobilisasi serta interaksi jaga dirita dan keluargata, " ucap Taufan Pawe. 

    Terkait vaksinasi, data Dinas Kesehatan Kota Parepare pernah 31 Januari 2022, cukupan sudah menyentuh angka 81, 77 persen untuk vaksin dosis 1, 2 total sasaran vaksinasi di Parepare 119, 206 karang dan vaksin dosis 273, 320 atau  61, 50 persen. 

    Sedangkan vaksin dosis 3 yang baru dimulai 31 Januari 2022 untuk masyarakat umum, sudah menyentuh 2.465 orang atau 2, 06 persen yang didominasi tenaga kesehatan (Nakes). Khusus Nakes yang sudah vaksin dosis 3 2.167 orang atau 79, 75 persen dari sasaran 2.717 orang. 

    Pelayan publik ang sudah vaksin dosis 3  199 orang atau 1, 10 persen dari sasaran 17.987 orang Lansia dari sasaran 13.359 orang, yang sudah vaksin dosis 3   17 orang atau 0, 12 persen. Dan masyarakat umum dari sasaran 67.837 orang sudah vaksin dosis 3  82 orang atau 0, 13 persen. 

    Sejak ini anak - anak umur 6 sampai 11 tahun yang sudah vaksin dosis (1) 5.308 orang atau 34, 85 persen dari sasaran 15.227 orang. Sedangkan vaksin dosis 2  baru 1 orang atau 0, 006 persen.      ( Nur Arif) Parepare Sulsel

    PAREPARE | SULSEL
    MUH. NUR ARIF

    MUH. NUR ARIF

    Artikel Sebelumnya

    Pemkot Parepare Mulai Lakukan Vaksinasi...

    Artikel Berikutnya

    Pemkot Parepare Ajak Masyarakat Perkuat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Astama Ops Kapolri Tinjau Posko Kemanusiaan Polda NTT, Pastikan Kesiapan Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Ketum Bhayangkari Juliati Sigit Prabowo Hibur Pengungsi Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Danny Dituduh Salahkan Pendahulunya Soal Banjir, Jubir DIA: Jangan Baper, Yang Salah Tata Ruangnya!
    Panglima TNI Tinjau Lokasi Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di NTT

    Ikuti Kami